Tentang Cinta



2 komentar
Cinta itu menyenangkan
kala sang perindu menemui biduannya
Cinta itu bahagia
kala pengantin bersanding di pernikahan
Cinta itu rindu
kala para pecinta terpisah jarak
Cinta itu suci
memberikan apapun selepas halal..
newer post